Paket Honeymoon 3 Hari 2 Malam

Rayakan momen spesial bersama pasangan dalam paket honeymoon 3 hari 2 malam di Lombok. Nikmati keindahan alam romantis mulai dari sunset di Bukit Malimbu, menjelajah Gili yang eksotis, hingga suasana tenang di Pantai Pink. Paket ini dirancang khusus untuk menciptakan pengalaman bulan madu yang intim, nyaman, dan tak terlupakan.


Destinasi

  • Pantai Kuta Mandalika
  • Bukit Merese
  • Desa Adat Sade
  • Desa Tenun Sukarara
  • Pantai Tanjung Aan
  • Air Terjun Sendang Gile
  • Air Terjun Tiu Kelep
  • Taman Narmada
  • Kota Mataram

Itinerary

Hari ke-1 : Sasak Tour
  • Penjemputan di Bandara Internasional Lombok/Zona hotel
  • Kunjungan ke Desa Sade (desa adat suku Sasak)
  • Menuju Pantai Kuta Mandalika & foto-foto di sekitar KEK Mandalika
  • Makan siang di restoran lokal tepi pantai
  • Explore Pantai Tanjung Aan & Bukit Merese (trekking ringan)
  • Kunjungan ke Sirkuit Mandalika (area luar)
  • Menuju hotel untuk check-in
  • Makan malam dan acara bebas
Hari ke-2

Belum ada aktivitas untuk hari ini.

Hari ke-3 : City Tour
  • Penjemputan di Hotel
  • Kunjungan ke Taman Narmada (taman kerajaan dan sumber air awet muda)
  • Makan siang di kota Mataram
  • Mengunjungi Museum NTB (sejarah dan budaya Lombok)
  • Belanja oleh-oleh di Cakranegara (Mutiara, Tenun Sasak)
  • Kembali ke hotel / bandara

Include

  • Penjemputan & pengantaran Bandara (PP)
  • Tiket masuk objek wisata
  • Biaya parkir & retribusi wisata
  • Air mineral selama tour
  • Makan siang
  • Tour guide lokal ramah & profesional
  • Dokumentasi (opsional: foto/video oleh guide atau fotografer jika tersedia)

Exclude

  • Tiket pesawat dari/ke Lombok
  • Pengeluaran pribadi (laundry, minibar, oleh-oleh)
  • Makan & minum di luar program
  • Tipping untuk driver / guide (sukarela)
  • Biaya tambahan upgrade hotel atau aktivitas opsional

Harga Paket

Harga Paket
Booking

Paket Honeymoon 3 Hari 2 Malam B

Ciptakan kenangan manis bersama pasangan dalam liburan singkat nan berkesan di Lombok. Paket honeymoon 3 hari 2 malam Tipe B ini cocok untuk pasangan yang ingin menikmati waktu romantis tanpa terburu-buru, lengkap dengan destinasi indah dan momen spesial yang tak terlupakan.


Destinasi

  • Gili Trawangan
  • Pantai Kuta Mandalika
  • Bukit Merese
  • Desa Adat Sade
  • Pantai Tanjung Aan
  • Kota Mataram
  • Islamic center NTB

Itinerary

Hari ke-1 : Sasak Tour
  • Penjemputan di Bandara Internasional Lombok/Zona hotel
  • Kunjungan ke Desa Sade (desa adat suku Sasak)
  • Menuju Pantai Kuta Mandalika & foto-foto di sekitar KEK Mandalika
  • Makan siang di restoran lokal tepi pantai
  • Explore Pantai Tanjung Aan & Bukit Merese (trekking ringan)
  • Kunjungan ke Sirkuit Mandalika (area luar)
  • Menuju hotel untuk check-in
  • Makan malam dan acara bebas
Hari ke-2 : Gili Trawangan
  • Penjemputan di Hotel
  • Tiba di Pelabuhan Bangsal, naik boat ke Gili Trawangan
  • Aktivitas snorkeling
  • Explore pulau: sepeda keliling, cidomo, foto-foto di ayunan laut
  • Kembali ke Bangsal
  • Tiba di hotel
Hari ke-3 : City Tour
  • Penjemputan di Hotel
  • Kunjungan ke Taman Narmada (taman kerajaan dan sumber air awet muda)
  • Makan siang di kota Mataram
  • Mengunjungi Museum NTB (sejarah dan budaya Lombok)
  • Belanja oleh-oleh di Cakranegara (Mutiara, Tenun Sasak)
  • Kembali ke hotel / bandara

Include

  • Penjemputan & pengantaran Bandara (PP)
  • Tiket masuk objek wisata
  • Biaya parkir & retribusi wisata
  • Public boat
  • Air mineral selama tour
  • Makan siang
  • Dokumentasi (opsional: foto/video oleh guide atau fotografer jika tersedia)

Exclude

  • Tiket pesawat dari/ke Lombok
  • Pengeluaran pribadi (laundry, minibar, oleh-oleh)
  • Makan & minum di luar program
  • Tipping untuk driver / guide (sukarela)
  • Biaya tambahan upgrade hotel atau aktivitas opsional

Harga Paket

Harga Paket
Booking

Paket Lainnya

Masih banyak destinasi seru menanti! Cek juga paket lainnya yang tak kalah menarik.

image-Paket Tour 2 Hari 1 Malam

Paket Tour 2 Hari 1 Malam

(4 review)

Lombok, Indonesia

Mulai dari Rp 620.000
image-Paket Tour 3 Hari 2 Malam

Paket Tour 3 Hari 2 Malam

(4 review)

Lombok, Indonesia

Mulai dari Rp 740.000
image-Paket Tour  4 Hari 3 Malam

Paket Tour 4 Hari 3 Malam

(9 review)

Lombok, Indonesia

Mulai dari Rp 1.030.000
image-Paket Tour 5 Hari 4 Malam

Paket Tour 5 Hari 4 Malam

(6 review)

Lombok, Indonesia

Mulai dari Rp 1.800.000
Chat CS